Tag: cover 19

Melangkah Maju dengan Saling Menguatkan

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Date 02/04/2020
  • Categories: Tips

Suasana dan kegelisahan saat ini merebak disemua sektor, ini sebagai dampak virus Covid-19 atau dekenal dengan Corona. Pada situasi seperti ini, peran kita sangat menentukan, apakah menjadi pencipta kegelisahan atau sebagai penyebar semangat, Bila kita mengambil pilihan yang kedua. Apa yang akan kita lakukan untuk menjadi agen penyebar semangat.

Read More

Cara jitu agar tak bosan di #rumahaja

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Date 26/03/2020
  • Categories: Tips

Merembaknya Virus Covid-19 atau Corona membuat dunia kalang kabut tak terkecuali di Indonesia pun terkena dampaknya. Guna mencegah makin tersebarnya virus berbahaya tersebut, pemerintah menerapkan langkah-langkah Social distancing. Langkah ini bertujuan mengurangi jumlah aktivitas di luar rumah dan interaksi dengan orang lain, mengurangi kontak tatap muka langsung. Langkah ini termasuk menghindari pergi ke tempat-tempat yang ramai dikunjungi, […]

Read More

Arti Lockdown, Isolasi, dan Karantina, Kenali Bedanya

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Date 17/03/2020
  • Categories: Tips

Beberapa hari terakhir ini santer terdengar 3 kata seputar corona yaitu Lockdown, Isolasi dan Karantina.  Apakah perbedaan diantara ketiga istilah tersebut. Dalam istilah bahasa Inggris, lockdown atau kuncian merupakan situasi di mana orang tidak diizinkan masuk atau meninggalkan gedung atau area secara bebas karena sebuah keadaan darurat. Lockdown merupakan protokol darurat yang biasanya mencegah orang meninggalkan […]

Read More

Categories

About Company

Hadir sejak tahun 1987 dari kota kecil di kaki gunung Slamet bagian selatan, tepatnya di kota Purwokerto resto Pringgading sebagai cabang pertama.