Tag: corporate social responsibility

PT Pringsewu Cemerlang > corporate social responsibility

Seri CSR Pringsewu : Siaga Bencana Kekeringan

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Categories: CSR

Purwokerto, Kamis, 14 September 2023, Pringsewu Restaurant Group melalui program Pringsewu Peduli kembali mengulurkan tangan bagi sesama, lewat Siaga Bantuan Bencana Pringsewu Peduli Kekeringan. Puluhan tangki air bersih dikerahkan untuk mensuplai kebutuhan desa-desa yang kekeringan.

Read More
19
Sep
2023

Seri CSR Pringsewu : Bantuan Rumah Kebakaran

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Categories: CSR

CSR (Corporate Social Responsibility) adalah bentuk tanggung jawab sosial dan lingkungan dari perusahaan atas kegiatan operasional perusahaan yang menimbulkan masalah, seperti masalah polusi, limbah, keamanan, dan lainnya. Karyawan, pemegang saham, konsumen, pemerintah, hingga masyarakat yang menjadi bagian dari perusahaan adalah pihak yang bertanggung jawab.

Read More
19
Sep
2023

12 Siswa Bina Citra Terima Bantuan Pringsewu Peduli

Pringsewu peduli di momen tutup tahun 2022 ini kembali gelar Corporate Social Responsibility (CSR) bidang pendidikan. Bekerjasama dengan SMK TI  Bina Citra Informatika Purwokerto Pringsewu peduli memberi bantuan 12 siswa kategori kurang mampu. Beragam hal yang menghalangi semangat belajar siswa untuk berlanjut, mulai dari kesulitan di biaya pendidikan, biaya karya wisata, biaya sumbangan gedung dan […]

Read More
31
Des
2022

CSR Pringsewu Purwokerto di Gumelar

  • Post by
  • Comments ( 0 )
  • Categories: CSR

Pringsewu Peduli merupakan komitmen Pringsewu Restaurant Group dalam meringankan beban warga terdampak longsor dan banjir di kecamatan Gumelar kabupaten Banyumas. Hari ini Tim Reaksi Cepat dari Pringsewu Peduli turun ke lokasi untuk memberikan bantuan sembako dan bahan-bahan untuk renovasi bangunan. 

Read More
18
Okt
2022

Categories

About Company

Hadir sejak tahun 1987 dari kota kecil di kaki gunung Slamet bagian selatan, tepatnya di kota Purwokerto resto Pringgading sebagai cabang pertama.